Site icon PPKN.CO.ID

Rumus Energi Listrik

Rumus Energi Listrik

Rumus Energi Listrik

Hai selamat pagi semua

Bagaimana kabar kalian semua

Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai energi listrik

Mari langsung saja kita bahas dengan perlahan

Pengertian Energi Listrik

Sebelum kita membahas energi listrik mari kita jabarkan dan maknai terlebih dahulu apa itu sebenarnya listrik.

Listrik merupakan energi yang penting dalam kehidupan manusia. Listrik dapat tercipta dari berbagai sumber yang pernah kita bahas diartikel sebelumnya.

Jadi untuk muatan listrikyang bergerak yang mana disebut dengan aliran listrik dapat menghasilkan energi yang dinamakan energi listrik. Sekarang ini hamper semua kebutuhan manusia membutuhkan energi listrik untuk dioprasikan.

Misalkan saja HP, komputer, laptop, kamera, sampai ke lampu rumahpasti menggunakan energi listrik supaya dapat bekerja.

Banyak sekali manusia menggunakan energi listrik ini namun apakah kita semuatau apa yang dimaksud dengan energi listrik?

Energi listrik merupakan energi yang bersumber dari bergeraknya muatan listrik sehingga menimbulkan medan listrik statis.

Listrik sendiri secara standar internasional atau SI memiliki satuan ampere yang dilambangkan dengan symbol A.

Tegangan listrik memiliki satuan volt dengan symbol V. Daya listrik dengan satuan watt memiliki symbol W.

Energi listrik bisa diciptakan oleh sumber energi lain yang bisa memberikan suplai energiyang dapat dijadikan energi lainnya.

Secara sederhana energi listrik adalah energi yang mampu menggerakan muatan listrik pada suatu beda potensial tertentu.

Setelah kita memahami energi listrik kita juga perlu memahami energi potensial listrik.

Pengertian Energi Potensial Listrik

Energi potensial listrik banyak diterapkan dalam mekanika. Hukum kekekalan energi menjadikan kita memecahkan persoalan persoalan tanpa perlu mengetahui gaya secara terperinci.

Konsep energi juga dapat diterapkan dalam listrik. Gata listrik F yang ada pada sebuah muatan uji positif oleh suatu muatan negative akan mengarah atau bergerak ke muatan negative.

Kalian telah memahami energi listrik dan energi potensial listrik. Setelah ini kita akan belajar tentang sumber energi listrik seperti berikut.

Sumber Energi Listrik

Energi listrik sangatlah banyak sumbernya. Ini merupakan beberapacontoh sumber energi listrik yang ada dan digunakan didunia ini.

PLN (Perusahaan Listrik Negara)

PLN memiliki banyak sumber energi listrik diantaranya, yaitu:

  • PLTU = Pembangkit Listrik Tenaga Uap
  • PLTD = Pembangkut Listrik Tenaga Disel
  • PLTS = Pembangkit Listrik Tenaga Surya
  • PLTA = Pembangkit Listrik Tenaga Air, dsb

Aki atau Accu

Perangkat ini adalah penyimpan energi listrik dalam bentuk energi  kimia. Aki yang ada di pasaran dapat  dikelompokkan menjadi dua jenisyaitu aki basah dan aki kering.

Aaki merupakan piranti suplai listrik yang banyak digunakan di sepeda motor dan mobil.

Batre Kering

Batre ini dapat menyimpan energi listrik pada zat kimia kering yang ada didalamnya. Batre ini biasa kita temui dalam peralatan elektronik seperti jam, mouse, HP dan sebagainya.

Setelah kita belajar banyak hal mari kita menerapkannya padasuatu persamaan matematis guna menyelesaikan persoalan yang ada dikehidupan nyata.

Rumus Energi Listrik

Rumus Muatan Listrik

Q = It

Keterangan

  • Q = muatan listrik (C)
  • I = arus listrik (A)
  • T = waktu (s)

Rumus Energi Listrik

W = QV

W = Vit

W = I R I t

W = V2t/R

Keterangan

  • W = Energi Listrik (J)
  • Q = Muatan listrik (C)
  • V = beda potensial (V)
  • t = waktu (s)
  • R = hambatan (ohm)

Setelah memahami persamaan apa saja yang kita gunakan dalam menyelesaikan masalah beda potensial sehari hari mari kita uji pemahaman kita dengan mengerjakan beberapa soal berikut.

Contoh Soal Energi Listrik

1. Sebuah setrika bertegangan 110volt dialiri arus 2 ampere. Berapa energi kalor yang dihasilkan sesudah setrika dialiri arus selama 40 menit?

Pembahasan

Diketahui

V = 110V

I = 2 A

t = 40 menit = 2400s

Penyelesaian

W = Vit

W = 110 2 2400

W = 528000J =528kJ

Jadi energi kalor yang dihasilkan selama  40 menit sebesar 528kJ

2. Sebuah peralatan listrik dipasang pada tegangan listrik sebesar 12volt dan arus yang mengalir adalah sebesar 500 mA. Hitunglah besarnya energi listrik yang dibutuhkan dalam jangka waktu 2 menit?

Pembahasan

Diketahui

V = 12V

I = 500mA =0.50A

t = 2 menit = 120s

Penyelesaian

W = V I t

W = 12 0.5 120

W = 540J

Jadi energi yang dihasilkan sebesar 540J

Demikian pembahasan dari PPKN.CO.ID Tentang pembahasanrumus energi listrik, Semoga bermanfaat…..

Refrensi Teknologi : KLIKDISINI

Exit mobile version